Download aplikasi desain CorelDRAW X7 Graphics Suite

CorelDraw merupakan sebuah program aplikasi komputer yang dirancang khusus untuk keperluan desain terutama untuk pengedit gambar vektor. Aplikasi ini dikembangkan oleh perusahaan perangkat lunak yaitu “Corel” yang berpusat di Ottawa, kanada.

CorelDraw sangat populer dikalangan desainer karena fitur dan kemudahannya, selain itu aplikasi ini banyak juga dipakai dibidang yang berkaitan dengan dunia Visual. Hampir sebagian besar mereka memakai aplikasi ini.

Saking popularnya, banyak komunitas dan forum dibelahan dunia termasuk indonesia dengan jumlah anggota yang tidak sedikit. Jadi dengan begitu mereka dapat saling berbagi ilmu dan pengalamannya tentang tips dan trik mendesain.

Sampai saat ini, Coreldraw selalu diperbarui untuk memberikan pengalaman & layanan dalam hal mendesain yang terbaik bagi penggunanya. Tampilan yang userfriendly, hasil gambar yang memuaskan, dsb.

Dibawah ini adalah sistem minimum agar aplikasi ini dapat berjalan di laptop kalian.

System Requirement:

  • Microsoft Windows 10, Windows 8/8.1 or Windows 7 (32-bit or 64-bit editions), all with latest service packs installed
  • Intel Core 2 Duo or AMD Athlon 64
  • 2 GB RAM
  • 1 GB hard disk space (for installation without content)
  • Mouse, tablet or multi-touch screen
  • 1280 x 768 screen resolution
  • DVD drive (required for box installation)
  • Microsoft Internet Explorer 8 or higher

Jika kalian ingin mendownloadnya, link dari google drive sudah saya siapkan untuk kalian semua yang membutuhkannya.

Link Download:

[Google Drive] CorelDraw X7  Graphic Suite 32Bit   (465MB)


Tinggalkan komentar